Emas Naik Setelah Pelantikan Trump Meredakan Kekhawatiran

Tuesday, 21 January 2025 09:13 WIB.
Harga emas naik pada awal sesi Asia hari Selasa (21/1), setelah pelantikan Presiden Donald Trump hari Senin dan pernyataannya untuk menahan diri untuk tidak mengenakan tarif perdagangan besar-besaran terhadap Tiongkok dan negara-negara lain pada hari pertamanya menjabat, yang mana membuat dolar AS melemah.
Kekhawatiran atas perang dagang besar-besaran sedikit mereda, dengan Trump malah memerintahkan pemerintahannya untuk menangani praktik perdagangan yang tidak adil secara global dan menyelidiki apakah Beijing telah mematuhi kesepakatan yang ditandatangani selama masa jabatan pertamanya.
Sumber: Newsmaker.id

By IT EF